Posts Tagged: Tipus
Bagaimana mengobati anak yang sering terkena tipus?
Q: Dear Dokter, Anak saya berumur 3.5 tahun, sering terkena tipus, bagaimana penanganannya ya? A: Apakah sudah dipastikan kalau anak tersebut terkena thypus dengan melakukan test di laboratorium? Kuman penyebab typhus adalah Salmonella typhi. Obat untuk sakit thypus harus antibiotik khusus, tetapi ada efek sampingnya. Oleh karena itu perlu resep dokter. Biasanya thypus ditularkan lewat mulut, jadi… Read more »