Mengapa telapak tangan dan kaki saya suka berkeringat / basah?

Q: Dear Dokter, Mengapa telapak tangan dan kaki saya suka berkeringat / basah? A: Penyebab umum telapak tangan dan kaki suka berkeringat atau basah yaitu seringnya akibat faktor psikis seperti stres, gelisah, cemas, gugup, tegang dan sebagainya, yang bisa tanpa disadari kadang-kadang faktor stres tersebut muncul di bawah alam sadar kita. Namun Anda perlu waspada juga kemungkinan… Read more »

Mengapa saya sulit tidur pada waktu malam hari? Apa solusinya?

Q: Dear Dokter, Mengapa saya sulit sekali tidur pada waktu malam hari, solusinya apa Dok? A: Pertama-tama, harus dicari tahu terlebih dahulu apa penyebab insomnia (susah tidur) tersebut. Untuk mengurangi/ menghilangkannya, dapat mencoba hal-hal berikut: 1. hindari stress, 2. jangan tidur sore/menjelang malam, 3. jangan minum kopi menjelang sore/malam, 4. baca buku dengan lagu yang santai dan… Read more »

Bagaimana cara mengatasi ejakulasi dini?

Q: Dear Dokter, Bagaimana cara mengatasi ejakulasi dini? A: Ejakulasi dini adalah disfungsi seksual yang dialami kaum pria dimana ejakulasinya terlampau cepat terjadi. Ejakulasi dini bisa akibat fisik, namun seringnya akibat pengaruh psikis seperti stress, jiwa tegang, emosional. Maka dari itu diperlukan suasana santai dan untuk menaikkan stamina, boleh konsumsi vitamin. Mengobati atau mengatasi ejakulasi dini perlu… Read more »

Saya banyak konsumsi vitamin C, tapi kenapa saya sering sariawan?

Q: Dear Dokter, Kenapa saya sering sariawan? Padahal saya banyak mengkonsumsi vitamin C. A: Sariawan juga sering terjadi pada orang yang kekurangan zat besi dan vitamin B kompleks. Ada juga faktor lain seperti stres, sedang dalam siklus haid dan lain-lain. Coba kurangi stres dan perbanyak konsumsi makanan yang mengandung zat besi dan vitamin B kompleks. Sariawan… Read more »

Apa penyebab kedutan pada kelopak mata bagian atas?

Q: Dear Dokter, Sudah 2 hari ini kelopak mata kiri bagian atas terus bergerak tanpa sebab (kedutan). Kenapa ya Dok? A: Terjadinya kedutan di mata seringnya adalah akibat mata yang terlalu lelah, bisa juga karena stress, maka perlu istirahat yang cukup dan minum vitamin. 

Bagaimana cara menghilangkan atau mengurangi ketombe?

Q: Dear Dokter, Bagaimana cara menghilangkan atau mengurangi ketombe di kulit kepala? A: Cara mengurangi ketombe yang berlebihan yaitu dengan mencari terlebih dahulu penyebabnya, misalnya: alergi shampoo, sabun, minyak rambut, atau mungkin karena stress. Setelah tahu penyebabnya, maka sebisa mungkin hindari. Umumnya ketombe akan hilang dengan menjaga kebersihan serta diperlukan kesabaran, disiplin dan tekun dengan masalah kulit… Read more »

Mengapa kepala dan leher bagian belakang saya sering sakit?

Q: Dear Dokter, Mengapa akhir-akhir ini kepala dan leher bagian belakang saya sakit sekali? Padahal saya sudah istirahat cukup. A: Dugaan kami, Anda mengalami tension headache, biasanya karena kelelahan dan stres. Apakah tekanan darah Anda normal? Untuk mengatasi tension headache dapat dilakukan dengan cara berikut: 1. hindari stress, 2. lakukan relaksasi, pijat halus 3. kompres dengan air… Read more »

Bagaimana mengatasi sakit kepala karena stres?

Q: Dear Dokter, Apakah kiat-kiat untuk mengatasi sakit kepala karena stres? A: Cara mengatasi sakit kepala saat stress dapat mencoba dengan massage, relaksasi, atau bahkan dengan makan pain-killer. Tetapi yang paling penting adalah untuk menghindari stress itu sendiri. Jika sudah parah, sebaiknya segera berkonsultasi dengan psikiater. 

Mengapa saya sering sakit kepala sebelah?

Q: Dear Dokter, Mengapa saya sering mengalami sakit kepala sebelah? Apa penyebabnya? A: Sakit kepala sebelah adalah tanda migrain. Untuk mengatasi migrain, perlu cari dulu pemicu migrainnya. Kebanyakan migrain dipicu oleh faktor eksternal seperti: 1. Emosi 2. Stress 3. Kurang tidur 4. Telat makan 5. Menstruasi (hormonal) 6. Coklat, alkohol (makanan) dan sebagainya. Setelah tahu pemicunya, maka… Read more »

Question of The Day – Terlambat Haid dan bercak warna merah kehitaman karena stres?

Q: Selamat siang Dokter, istri saya yang usianya 22 tahun, akhir-akhir ini sering mengeluh tidak enak badan seperti masuk angin, makannya juga agak sedikit susah, dan badan juga dirasa tidak enak. Haid istri saya juga terlambat 1 minggu lebih dan begitu dapat haid juga sedikit sekali, hanya seperti bercak berwarna merah kehitaman. Yang saya mau… Read more »

10 items

Total Purchase: Rp 1.561.500