Makanan apa saja yang boleh dimakan dan harus dihindari penderita kolesterol tinggi?

Q: Dear Dokter, Makanan apa saja yang boleh dimakan dan harus dihindari bagi penderita kolesterol yang tinggi?

\r\n

A: Makanan yang harus dihindari penderita kolesterol tinggi antara lain: lemak, santan, cumi, udang dan lain-lain. Sebaiknya penderita kolesterol tinggi memperbanyak makan sayur-sayuran dan buah-buahan. Boleh juga mengkonsumsi daging ayam dan ikan. Untuk obat kolesterol, perlu konsultasikan dengan dokter dahulu agar obat sesuai dan efektif. 

Komentar

  • (will not be published)